sebutkan perbedaan perdagangan dalam negeri dan luar negeri
Jawaban:
Dalam negeri :
- Menggunakan satu macam mata uang negara.
- Memiliki lingkup yang lebih sempit, hanya di dalam negeri.
- Perselisihan dalam perdagangan diselesaikan dengan hukum yang berlaku di negara tersebut.
- Mutu barang biasanya lebih rendah dari barang ekspor
- Seringkali pembeli dan penjual bertatap muka/transaksi langsung
Luar negeri :
- Menggunakan mata uang asing yang disepakati.
- Memiliki lingkup yang lebih luas dan tidak mengenal batas negara.
- Perselisihan perdagangan akan diselesaikan dengan hukum internasional.
- Memiliki standar mutu khusus yang sudah ditetapkan
- Umumnya, pembeli dan penjual tidak bertatap muka langsung.
- Memiliki sistem distribusi tidak langsung.
- Tingkat persaingan lebih ketat karena bersaing dengan berbagai negara.
- Biaya jangkauan cenderung lebih mahal